"Sekadar umpatan yang tersimpan dalam barisan kata"

Sabtu, 11 Desember 2010

Cerita dari Bibir Pantai

Remaja, Gubuk-gubuk kecil dan Masyarakat Oleh : Achmad Saptono* Menjelang sore tiba, cuaca mendung menghampiri siang yang tadinya tersenyum cerah. Di hari itu matahari-pun tampak murung berselimut awan, “sepertinya matahari akan tertidur”, ucapku dalam hati. Dari bibir pantai...
Share:

Selasa, 30 November 2010

Makrifat Mimpi

Makrifat MimpiBisik harapan indah menyeka rapuhLautan penat tersapu oleh ilusiTaman firdaus menjelma segarkan hatiLalu pilu lelah berganti asaCeria tiada bid’ahYa Faaathir, ya rahmanKali ini aku tenggelam dalam cinta-MuBiarkan aku menyelami lautan kasih-MuMakrifat mimpi-MuMenyingkap gelap dan kelamMengubur lebamnya masa lalu Purwokerto, 30 Nopember...
Share:

Senin, 29 November 2010

Meracau

Mencaci masa lalu dengan kepala mendidihMencari –cari celah untuk memakiSejauh hitam yang semakin hitam oleh waktuSemua ingatan tentang harapan kusut dan lapuk oleh mendung nan tebal Keindahan dan kemesrahan nyanyian burung saat merayuAdalah cerita usang yang terpahat dalam sebuah bingkaiPada sebuah kain putih...
Share:

Sabtu, 13 November 2010

Belajar dulu

Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE MicrosoftInternetExplorer4 ...
Share:

Sabtu, 06 November 2010

#klitikan alakadarnya

Di sebuah kantin kampus, di negeri yang entah berantah (sebut aja negri mendoan) terjadi obrolan hebat antara mahasiswa semester akhir dengan seseorang berpakaian kuli bangunan yang sedang beristirahat makan siang. Mahasiswa (M), Kuli bangunan (K). M        : (sambil terus asiik mandengin layar laptopnya, mahasiswa...
Share:

Rabu, 27 Oktober 2010

Siapa yang salah?

SIAPA YANG SALAH? Harusnya gak usah saling menyalahkan...Oleh : Achmad Saptono BERJALAN KAKI dengan sepatu warna cokelat namun sudah kehitam-hitaman tertutup debu dan dengan tas ransel hitam kusam aku menuju antrean tiket kereta api ekonomi di stasiun kota Udang. Sebatang rokok...
Share:

Agama, Negara dan Pluralisme

“Menyoal Konflik Agama, Negara dan Pluralisme”Oleh : Achmad Saptono KONFLIK sosial dan ketegangan politik yang berlarut-larut saat ini, merupakan personifikasi fakta dan realita bahwa bangsa ini memiliki keberagaman yang tak dapat diseragamkan. Thesa tersebut setidaknya ingin...
Share:

Kamis, 19 Agustus 2010

Penjelajah Mimpi

Akulah penjelajah mimpi itu Sekedar senyum yang kutawarkan pada waktu Sekedar gumpalan semangat yang kujadikan anak tangga Untuk memeluk langit dan memahat awan Akulah penjelajah mimpi itu Keluar di malam hari demi berkarya Demi mengejar mimpi Kan kusandera kegagalan demi meraih sukses Akulah penjelajah mimpi itu Lahir dari rumah diantara...
Share:

Rabu, 14 Juli 2010

malam di sudut sekolah

Malam, Aku Rindu Aduhai malam…Lemah lunglai aku menatapmuTak lengah kubertanya padamuMenanti parasnya dihadapkuAku ingat…Saat kernyit matanya tertuju padakuWahai sang malam…Gelapmu adalah hayalkuTenangmu adalah kanvaskuAku mau,Kau bantu aku untuk melukisnyaBersama dingin aku...
Share:

Rabu, 23 Juni 2010

Naskah Monolog

“Monolog : Homo Homini Lupus”Karya : Achmad Saptono Manusia yang satu adalah serigala bagi manusia lainya. Manusia tidak bertindak sebagai manusia.. atau mungkin kita saat ini yang tidak dapat bertindak seperti manusia sesungguhnya, atau mungkin pertanyaan utamanya adalah :...
Share:

Jumat, 11 Juni 2010

Obrolan Ringan Bareng Penjual Koran

Seputar Kemiskinan, teknologi Informasi, pendidikan, dan tentunya tentang Indonesia (Rokoknya rokok.... Aqua...Aqua...myzone’nya myzone... nasi rames empat ribu pake ayam, pop mie anget, kopi... mas kopi...) (Begitu kira-kira para pedagang asongan di kereta ekonomi menuju kota...
Share:

Selasa, 01 Juni 2010

untuk hal yang aku cari

Antara Raflesia dan Rosa hybrida Kusingkap telapak tangankukubalik tubuhkukurebahkan fikirkukutenggadahkan hayalkukugaruk kepalaku...kuremas jari-jarikukusanggah dagukukusentuh dahikukuatur nafaskukubuka lebar mulutkukukencangkan kerutkukuturunkan wajahkukutarik lengan bajukukuikat rambutkukupandangi atap kamarkukuraba...
Share:
Counter Powered by  RedCounter

Pages

Popular Posts

About Me

Foto saya
Cirebon, Jawa Barat, Indonesia
Seorang Presiden di negara Republik Tinosia

Followers